Layanan Jasa Hak Kekayaan Intelektual

Panduan Memilih Biro Jasa konsultan HKI

Sebelum mendaftarkan merk anda atau mengurus surat bisnis anda yang lain, ada baiknya anda ketahui terlebih dahulu tips / trik bagaimana memilih / mempercayakan surat-surat bisnis anda :

  1. apabila anda memiliki waktu yang cukup leluasa silakan mengurus surat-surat bisnis anda sendiri.
  2. datangi kantor ybs, pastikan benar lokasi kantor seperti yang dipublikasikan jika tidak ingin ditemui di kantornya lebih baik tinggalkan & jangan percaya dengan orang tsb.
  3. tanyai lingkungan sekitar mengenai keberadaan dan orang-orang yang berada di kantor tersebut
  4. lihat kelengkapan dokumen dan porto folio / daftar klien atau pun pengalaman yang dimiliki pihak tersebut
  5. invoice atau kwitansi tercetak atas nama kantor tersebut
  6. lihat kekontinuan publikasi perusahaan tersebut misal apakah tiap hari beriklan atau tidak, ada di yellowpages, dan lain sebagainya
  7. hati-hati dengan penawaran manis “surat selesai dalam waktu yang kurang masuk akal atau biaya yang lebih murah dari biaya yang semestinya”.

Demikian mudah-mudahan dapat membantu anda. Karena sudah banyak korban dari pengurus yang tidak bertanggung jawab. Wassalam

 

Mitra Patent
Jl. Soekarno Hatta 590
Metro trade Center Kav. B-36
Bandung  Indonesia 40286
Phone : +62-22-7536433
Fax : +62-22-7537560

Share this post

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on linkedin
LinkedIn
Hak Paten ID

Hak Paten ID

Adalah Biro Hukum yang bergerak di bidang jasa konsultansi HKI, Sertifikasi & Ijin Usaha. Beroperasi sejak tahun 2004 di bawah Manajemen Cipta Paten Merek Indonesia.

Email
Phone
Telegram
WhatsApp
WhatsApp
Phone
Email
Telegram